Program Persiapan Kuliah dirancang untuk mempersiapkan siswa/i SMA yang akan mengikuti seleksi masuk universitas unggulan nasional dan internasional. Silabus dan tingkat kesulitan setiap mata pelajaran disusun berdasarkan Kurikulum Nasional (Kurnas) dan Kurikulum Internasional (A Level Singapore). Program ini terbagi ke dalam 5 kelas, yaitu:

Nama Kelas Kualifikasi Siswa Nilai Rapor Minimal *
Enrichment Kelas 10 SMA/sederajat Matematika, IPA, dan Bahasa Inggris: 80
Pre Top Regional Universitas (Pre Trust) Kelas 10 dan 11 SMA/sederajat Matematika, Fisika, Kimia, Biologi  dan  Bahasa Inggris: 80
Pre Top Universitas Kelas 11 SMA Nasional
Kelas   10   dan   11   SMA Internasional
Matematika, Fisika, Kimia, Biologi  dan  Bahasa Inggris: 83
Top Regional Universitas (Trust) Kelas 11 dan 12 SMA/sederajat IPA (Matematika, Fisika, Kimia, Biologi, dan Bahasa Inggris): 80
IPS (Matematika, Sejarah, Ekonomi, Geografi, Sosiologi, dan Bahasa Inggris): 80
Top Universitas Kelas 11 dan 12 SMA/sederajat Matematika, Fisika, Kimia, Biologi, dan  Bahasa Inggris: 83

ENRICHMENT Kelas untuk siswa SMA kelas 10 menuju universitas dalam/luar negeri. Materi; Kurikulum Nasional (Matematika, Fisika, Kimia, dan Biologi).

PRE TOP UNIVERSITAS Kelas persiapan siswa SMA kelas 10 dan 11 menuju universitas unggulan luar negeri/yang  akan menghadapi ujian A level/IB. Materi AS level.

TOP UNIVERSITAS Kelas persiapan siswa SMA kelas 11 dan 12 menuju universitas unggulan/yang menghadapi ujian A level/IB. Materi A2 level

PRE-TRUST (PRE TOP REGIONAL UNIVERSITAS) Kelas persiapan siswa SMA kelas 10 dan11 menuju universitas unggulan dalam/luar negeri. 

TRUST (TOP REGIONAL UNIVERSITAS) Kelas persiapan siswa SMA kelas 11 dan 12 menuju universitas unggulan dalam/luar negeri. 

PRE UNIVERSITAS Kelas persiapan untuk siswa yang telah diterima universitas di tahun pertama. Materi yang dipelajari: Matematika Dasar, Statistik Dasar, Fisika Dasar, Kimia Dasar dan Biologi Dasar.

Prestasi Alumni

ALUMNI WARDAYA COLLEGE YANG TELAH DITERIMA DI UNIVERITAS DALAM NEGERI TAHUN AJARAN 2020/2021

NUS / NTU Singapura 2020, UTBK-SNMPTN-SBMPTN 2019, NUS / NTU Singapura 2019, NUS / NTU Singapura 2018

First Class Honors Di NTU 2016, Summa Cumlaude di University of Oxford 2016,

Metode Pengajaran

Kelas diajarkan oleh pengajar berpengalaman secara daring dengan menggunakan media Zoom.

Selama proses belajar, siswa/i diberikan penjelasan materi yang komprehensif, mengerjakan latihan soal (problem drill) untuk setiap bab materi, serta mengikuti sesi simulasi ujian (assessment) untuk mengukur kesiapan siswa.

Detail Program Kelas Persiapan Kuliah

Nama Kelas Jumlah Pertemuan per semester Alokasi Waktu per Minggu Keterangan
Enrichment 20 6 Matematika: 1,5 jam
Fisika: 1,5 jam
Kimia: 1,5 jam
Biologi: 1,5 jam
Matematika: 1,5 jam
Pre Top Regional Universitas (Pre Trust) 20 6 Fisika: 1,5 jam
Kimia: 1,5 jam
Biologi: 1,5 jam
Matematika: 2 jam
Pre Top Universitas 40 7 Fisika: 1,5 jam
Kimia: 1,5 jam
IELTS: 2 jam
TPS: 1,5 jam
Matematika: 1,5 jam
Top Regional Universitas (Trust) 40 7,5 Fisika: 1,5 jam
Kimia: 1,5 jam
IELTS: 1,5 jam
Matematika: 2 jam
Top Universitas 40 7 Fisika: 1,5 jam
Kimia: 1,5 jam
IELTS: 2 jam

* Siswa yang dinyatakan lulus dari masing-masing kelas dapat melanjutkan ke kelas berikutnya berdasarkan nilai akhir (kecuali Kelas Top Universitas dan Trust tidak memiliki kelas lanjutan).

Kualifikasi Pendaftaran

Nama Kelas Universitas Tujuan Mata Pelajaran
Nasional Internasional
Enrichment Matematika, Fisika, Kimia, dan Biologi.
Kurikulum: Kurikulum Nasional (Kurnas)
Pre Top Regional Universitas (Pre )   Matematika, Fisika, Kimia, dan Biologi.
Kurikulum: Kurikulum Nasional (Kurnas)
Pre Top Universitas   Matematika + IELTS
Matematika + Fisika/Kimia + IELTS
Matematika + Fisika + Kimia + IELTS
Kurikulum: Kurikulum Internasional (A Level Singapore)
Top Regional Universitas (TRUST)   TPS + IPA (Matematika, Fisika, Kimia, dan Biologi)
TPS   +   IPS   (Matematika,   Ekonomi,   Geografi, Sejarah/Sosiologi)
Kurikulum: Kurikulum Nasional (Kurnas)
Top Universitas   Matematika + IELTS
Matematika + Fisika/Kimia + IELTS
Matematika + Fisika + Kimia + IELTS
Kurikulum: Kurikulum Internasional (A Level Singapore)

*) Catatan:

  • Jika nilai rapor di bawah angka minimal, siswa harus mengikuti tes masuk terlebih dulu.
  • Siswa yang lulus Kelas Enrichment langsung diterima di Kelas Pre Top Universitas atau Pre Trust.
  • Siswa yang lulus Kelas Pre Top Universitas dan Pre Trust langsung diterima di Kelas Top Universitas dan Trust.

Persiapan Kuliah

    contact
    whatsapp